![]() |
| Label Thermal 75 x 35 MM |
Djogjalabel| Wangkal Groups| Dalam lingkungan medis yang menuntut ketepatan dan efisiensi tinggi, penggunaan label thermal 75 x 35 mm menjadi solusi praktis untuk kebutuhan identifikasi dan penandaan di rumah sakit maupun fasilitas kesehatan. Djogjalabel menyediakan label thermal dengan kualitas cetak tajam dan daya rekat kuat, ideal digunakan untuk berbagai peralatan medis, botol sampel, hingga berkas pasien.
Label thermal 75 x 35 mm tidak memerlukan tinta barcode dalam proses printingnya karena terbuat dari bahan thermal berkualitas tinggi. Cocok digunakan dengan berbagai printer thermal yang saat ini tersedia dipasaran. Sehingga sangat praktis dan lebih hemat biaya jika dibanding label dengan jenis bahan lain.
Hubungi Djogjalabel sekarang untuk mendapatkan label thermal berkualitas tinggi yang sesuai dengan kebutuhan rumah sakit atau laboratorium Anda!

Share